- Tekanan Sistolik adalah kekuatan pendorong yang disebabkan oleh pengerukan bilik jantung
- Tekanan Distolik adalah kekuatan penahan pada dinding pembuluh darah saat jantuk mengendur antar denyut.
Orang dikatakan menderita Hipertensi (Tekanan daranh Tinggi) bila tekanan darah meningkat diatas normal dalam jangka waktu lama.Tekanan darah normal bila Sistolik 120-129 mmHg dan tekanan diastolik 80-84 mmHg, sedangkan jika tekanan Sistolik 130-139 mmhg dan tekanan diastolik 85-89 mmHg digolongkan high Normal dan dikatakan Hipertensi bilan Sistolikm > 140 mmHG dan diastolik > 90 mmHg.
0 Response to "Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi)"
Post a Comment